7 Pelaku Penyalahgunaan Obat Terlarang Diringkus Polisi

oleh -734 views

GUNUNGKIDUL – awal tahun 2021, 7 pelaku penyalahgunaan obat terlarang berhasil diamankan Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polres Gunungkidul.

Kasat Res Narkoba Polres Gunungkidul AKP Dwi Astuti mengatakan bahwa, terdapat 7 pelaku telah diamankan atas kasus yang diungkap pada 2-3 Januari.

“Pelaku yang berhasil ditahan berinisial MCD, MTF, MST, SDS, JKP, KVN, dan RAG, dan salah satu pelaku yakni KVN diketahui residivis untuk kasus penganiayaan,” kata Astuti dalam jumpa pers, Kamis (07/01/2021) siang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.